Kamis, 29 Juli 2010

Cara Mengetahui Di Negara Mana Handphone Kamu diproduksi dan Kualitasnya

''Khusus HP (GSM)''

- Langkah pertama : ketik *#06#
- Setelah itu akan muncul 15 angka
no seri
Contoh : 316725104690216.
- Jika angka Ke tujuh dan delapan
adalah angka 02 atau 20 >> Hp
tersebut dibuat di Asia dengan kualitas
yang jelek.
- Jika angka Ke tujuh dan delapan
adalah angka 08 atau 80 >> Hp
tersebut dibuat di Jerman dengan
kualitas lumayan.
- Jika angka Ke tujuh dan delapan
adalah angka 01 atau 10 >> Hp
tersebut dibuat di Finlandia dengan
kualitas bagus.
- Jika angka Ke tujuh dan delapan
adalah angka 00 >> Hp tersebut
dibuat di Perancis dengan kualitas
paling baik.
Jika Handphone kamu tidak termasuk
dari salah satu yang tertera di atas berarti HP kamu
adalah HP yang tidak original....''kecuali'' coba kamu cocokkan
lagi HP kamu dengan dusnya, biasanya ada tertera nama negara
dimana tempat hp tersebut di produksi

silakan nilai sendiri gimana kuliatas handphone yang kamu pakai sekarang.
semoga bermanfaat.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar